Wednesday, March 8, 2017

Membuat Dekorasi Sederhana untuk Latar Pemotretan

Bismillahirrohmanirrohim.

Awal tahun kemarin, saya bersama teman-teman melakukan pemotretran untuk buku tahunan anak-anak. Kebetulan lagi sering-seringnya hujan, jadi kami berpikir untuk mencari lokasi yang dekat dengan sekolah. Akhirnya disepakati lokasinya di sebuah kompleks perumahan. 

Next, kami butuh dekorasi. Yang jelas, nggak mahal-mahal karena dana terbatas. Putar otak, dapatlah ide bahwa konsep pemotretannya sederhana saja. Cukup semacam piknik di taman. Lalu saya ingat, dulu pernah bikin bunga-bunga gantung dari kertas. Bahan-bahannya mudah diperoleh. Ini yang saya gunakan: